Dandim 0824 Hadir dan Ucapkan Selamat Atas Pelantikan Pengurus Raung Off Road Jember

    Dandim 0824 Hadir dan Ucapkan Selamat Atas Pelantikan Pengurus Raung Off Road Jember

    JEMBER – Bertempat di City Forest dan Farm Jember Jl Koptu Berlian Kelurahan Tegalgede Kecamatan Sumbersari Kabupoaten Jember , pada Jum’at 09/08/2024 dilaksankaan pelantikan pengurus baru Raung Off Road oleh Indonesia Off Road Federation (IOF) Pengurus Daerah (Pengda) Jember.

    Hadir pada kesempatan tersebut diantaranya HM Arum Sabil Pemilik City Fores and Farm, Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso, Kompol Nurhadi Mewakili Kapolres Jember, Ketua Raung Off Road lama Johanes Suwarno dan Ketua baru Cefiro.

    Kegiatan diwarnai dengan Penyerahan Bendera Patakan organisasi Raung Off Road 4x4 Jember dari Johanes Suwarno Kepada Ketrua Penda IOF Jember dan diserahkan kepada Cefiro selaku selaku ketua Baru untuk masa bakti 2024-2028.

    Usai kegiatan tersebuit Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso saat kami konfirmasi menyatakan selamat dan sukses atas pelantikan pengurus Raung Off Road Jember, selamat kepada Mas Yohanes yang telah membawa organisasi Raung sebalumnya cukup baik sebagai mitra kemanusiaan dalam penanggulangan bencana alam, kegiatan bakti sosial dan lain-lainnya, serta selamat pula kepada Mas Cefiro semoga dibawah kepemimpinannya Raung Off Road Jember Lebih sukses lagi.

    Kita sangat terbantu dengan adanya organisasi offroader ini, terutama saat penaggulangan bencena alam, mereka mampu menyisir lokasi yang tidak dapat dilalui dengan kendaraan roda empat, namun dengan keahlian merena Offroad mampu melintasinya. Tegas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Dandim 0824/Jember Hadiri Penyerahan Sertifikat...

    Artikel Berikutnya

    Danramil 0824/24 Ambulu Pimpin Karya Bakti...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Babinsa Sukorejo Koramil 0824/04 Sukowono Pendampingan PSN, Lindungi Warga Dari DBD
    Tata Motors: Dari Lokomotif Hingga Pemain Global di Industri Otomotif
    Mantapkan Komsos Dengan Semua Elemen Masyarakat, Dandim 0824/Jember Kunjungan Silarurahmi Ke BIN Jember
    Ketua Yayasan Kartika Kodim 0824/Jember Kunjungi SMA Kartika IV-2 Jember
    Babinsa Hadiri Penyaluran Bantuan Petani Dari Dinas Pertanian dan Santunan Anak Stunting
    Upacara Bendera Kodim 0824/Jember Bacakan Amanat Panglima TNI dan Lepas Personel Masa Persiapan Pensiun
    Dandim 0824/Jember Buka Pelatihan Pertanian Bagi Babinsa Oleh BBPPT Batu
    Mantapkan Komsos Dengan Semua Elemen Masyarakat, Dandim 0824/Jember Kunjungan Silarurahmi Ke BIN Jember
    Dialog Interaktif Luar Studio RRI: Sinergitas TNI-Polri Antisipasi Kerawanan Pilkada 2024 Di Mapolres Jember
    Upacara Bendera Kodim 0824/Jember Bacakan Amanat Panglima TNI dan Lepas Personel Masa Persiapan Pensiun
    Dandim 0824/Jember Hadiri Domba Fashion Carnival 2024, Ikut Serahkan Hadiah Pemenang
    POLICE GOES TO SCHOOL: SATLANTAS POLRES JEMBER SOSIALISASIKAN TERTIB BERLALU LINTAS KEPADA 1.400 SISWA SMK ISLAM BUSTANUL ULUM PAKUSARI
    Warga Terserang DBD, Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat Turun lakukan Fogging Bersama Aparat Terkait
    Danramil 0824/23 Wuluhan Ajak Masyarakat Pelihara Kelestarian Hutan, Pada Sosialisasi Kebencanaan Menjaga Kelestarian Hutan
    Tinggal Sendiri, Nenek Tuminah Mendapat Kunjungan Bhabinkamtibmas Klompangan Bripka Dedy Feriawan
    Tim Puslitbang Polri Kunjungi Dan Teliti Indeks Pembangunan Kesehatan Polri Di Polres Jember 
    Personel Koramil 0824/22 Balung Pembina Upacara Bendera di SDN 01 Curahlele, Ajak Siswa Disiplin dan Rajin Belajar

    Ikuti Kami