Dandim 0824/Jember Sampaikan Selamat Menjalankan Ibadah Puasa Ramadhan 1444 H, Kepada Masyarakat

    Dandim 0824/Jember Sampaikan Selamat Menjalankan Ibadah Puasa Ramadhan 1444 H,  Kepada Masyarakat

    JEMBER – Waktu diawalinya Puasa Ramadhan bagi umat Islam, telah di tetapkan dan disiarkan oleh Kementrian Agama melalui laporan hasil sidang isbad pada penentuan awal Ramadan 1444 H yang dipimpin langsung Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas, pada Rabu 22/03/2023 malam, bahwa Kementerian Agama (Kemenag) memutuskan awal ibadah puasa atau 1 Ramadhan 1444 Hijriah tahun 2023 Masehi di Indonesia jatuh pada Kamis 23/03/2023.

    Sambil menunggu pelaksanaan pengumuman pemerintah melalui Kementerian Agama tersebut, masyarakat Kabupaten Jember yang 90% lebih merupakan umat Islam, telah melaksanakan sholat Tarawih berjamaah, yang meramaikan masjid-masjid dan segenap mushola diseluruh pelosok Kabupaten Jember.

    Menyikapi hal tersebut Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso, didampingi Istri Ny Dista Rahmat Cahyo Dinarso, atas nama pribadi, Keluarga Besar Kodim 0824/Jember serta Persit Kartika Chandra Kirana (Persit KCK) Cabang XXXVIII,  menyampaikan ucapan selamat menunaikan ibadah Puasa Ramadhan 1444 Hijriah, kepada seluruh kaum muslimin dan muslimat di Kabupaten Jember.

    Mari kita tingkatkan amal ibadah kita dibulan suci penih berkah ini, jadikanlah Ramadhan 1444 Hijriah ini sebagai momentum untuk menjadikan diri kita nantinya menjadi lebih baik dari sebelumnya.

    Dengan momentum Ibadah Puasa Ramadhan yang dijalankan ini hendaknya mampu meningkatkan kualitas kita dalam bersikap dan bertindak, sehingga menjadi lebih baik dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara. Sekali lagi selamat menunaikan ibadah Puasa Ramadhan. Pungkas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

     

    kodim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Dandim 0824/Jember Bersama Istri, Takjiah...

    Artikel Berikutnya

    Bupati Jember Membuka Sosialisasi Pengelolaan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Tingkatkan Produksi Pertanian, Babinsa Koramil 0824/17 Sumberbaru Bantu  Pengairan Irigasi Lahan Petani Pompanisasi
    Tim Taekwondo Indonesia Raih Juara Umum Kasad 6th Asian Taekwondo Open Championship 2024
    Mantapkan Komsos Dengan Semua Elemen Masyarakat, Dandim 0824/Jember Kunjungan Silarurahmi Ke BIN Jember
    Ketua Yayasan Kartika Kodim 0824/Jember Kunjungi SMA Kartika IV-2 Jember
    Babinsa Hadiri Penyaluran Bantuan Petani Dari Dinas Pertanian dan Santunan Anak Stunting
    Upacara Bendera Kodim 0824/Jember Bacakan Amanat Panglima TNI dan Lepas Personel Masa Persiapan Pensiun
    Dandim 0824/Jember Buka Pelatihan Pertanian Bagi Babinsa Oleh BBPPT Batu
    Mantapkan Komsos Dengan Semua Elemen Masyarakat, Dandim 0824/Jember Kunjungan Silarurahmi Ke BIN Jember
    Dialog Interaktif Luar Studio RRI: Sinergitas TNI-Polri Antisipasi Kerawanan Pilkada 2024 Di Mapolres Jember
    Upacara Bendera Kodim 0824/Jember Bacakan Amanat Panglima TNI dan Lepas Personel Masa Persiapan Pensiun
    Dandim 0824/Jember Hadiri Domba Fashion Carnival 2024, Ikut Serahkan Hadiah Pemenang
    POLICE GOES TO SCHOOL: SATLANTAS POLRES JEMBER SOSIALISASIKAN TERTIB BERLALU LINTAS KEPADA 1.400 SISWA SMK ISLAM BUSTANUL ULUM PAKUSARI
    Warga Terserang DBD, Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat Turun lakukan Fogging Bersama Aparat Terkait
    Danramil 0824/23 Wuluhan Ajak Masyarakat Pelihara Kelestarian Hutan, Pada Sosialisasi Kebencanaan Menjaga Kelestarian Hutan
    Tinggal Sendiri, Nenek Tuminah Mendapat Kunjungan Bhabinkamtibmas Klompangan Bripka Dedy Feriawan
    Tim Puslitbang Polri Kunjungi Dan Teliti Indeks Pembangunan Kesehatan Polri Di Polres Jember 
    Personel Koramil 0824/22 Balung Pembina Upacara Bendera di SDN 01 Curahlele, Ajak Siswa Disiplin dan Rajin Belajar

    Ikuti Kami